Negeri ku....

Pesatnya pembangunan di kota-kota besar seperti jakarta,Surabaya,Bandung dan medan ditunjukkan dengan berbagai hasil pembangunan. contahnya aja ada gedung-gedung yang menjulang tinggi, jalan yang tertata rapi dan jalan yang licin juga bersih membuat suasana kota itu semakin ramai dengan banyaknya mobil mewah yang bersliweran dimuka gedung yang tinggi itu.


tapi.......di pinggiran kota atau di pedesaan malah tidak mencerminkan bahwa bangsa ini makmur. hal ini menunjukan bahwa pembangunan yang dilaksanakan secara fisik tidak merata sampai ke pedesaan. padahal jumlah penduduk di Indonesia ini lebih banyak tinggal di pedesaan....ya to...????
sebulan yang lalu aku ke Surabaya......liat gedung yang tinggi, jalan yang mulus, tapi hanya di kotanya saja yang di desanya ya g ada,............karna hanya di kota ya udah pasti orang-orang kota yang menikmati gedung-gedung tinggi, jalan yang bagus, dan fasilitas kota lainnya,
gedung-gedung tersebut ternyata di isi/ dihuni orang-orang asing yang posisi dan statusnya sebagai pemimpin (bos) yang datang ke gedung itu memakai mobil mewah berpakaian rapi, pakai jas dan dasi.
sementara yang memprihatinkan justru para pegawai pribumi yang menduduki posisi rendahan, hanya kebagian yang kasar-kasar saja, seperti cleaning service, supir atau kebagian jadi satuan pengaman kaya muklis (SATPAM).
hal yang sama terjadi di sekolah keponakanku,.(waktu itu aku ngantar keponakan sekolah), sekolah keponakanku adalah sekolah yang berbau "Global" sekolah favorit milik salah satu yayasan yang pemimpinnya orang asing, dan manajernya pun orang "bule".
jumlah siswanya mencapai ribuan, dengan murid pribumi yang tidak nyampai 10 murid.........(menyedihkan)
begitu juga dengan tenaga pengajarnya (Guru).dari puluhan tenaga pengajar hanya ada 2 pengajar dari pribumi...(yang ku liat sih)...bangkitlah Negeriku, buat ekonomi bangsa ini membaik

4 comments:

  1. begitu juga kalau menjadi TKI .. kedudukannya bukan sebagai bos di negeri org, hiks ..


    beda banget dengan org asing di negeri kita yg statusnya malah jd bos ..

    ReplyDelete
  2. Itulah hasil praktek korup,rakyat jd menderita,jongos dinegeri sendiri yg katanya gemah ripah loh jenawi..

    ReplyDelete
  3. @nia...=betul bgt...bahkan sering terdengak g mengenakan bagi kita..(di siksa lah, di perkosa lah....dll)

    @jamrud Khatulistiwa...= aku masih bingung dengan korupsi di negeri ini....korupsi masih jadi tradisi,

    ReplyDelete
  4. udah,,,

    wong kita mlas2 gnmn mo maju...

    ReplyDelete